Manfaat Multimedia Interaktif
Multimedia interaktif memungkinkan perusahaan Anda mempromosikan sebuah produk atau jasa kedalam sebuah media yang mudah diakses dan dipahami oleh calon client. Presentasi Multimedia Interaktif memberikan keuntungan dan manfaat, diantaranya- Meningkatkan citra perusahaan dimata client
- Membuat presentasi produk dan jasa menjadi lebih interaktif dan persuasif
- Membuat presentasi Anda lebih mudah dipahami
- Presentasi yang portable
Dengan multimedia interaktif memungkinkan Anda untuk memadukan kombinasi antara media video, grafik, teks, audio, dan animasi kedalam sebuah presentasi Anda yang didistribusikan melalui media CD/DVD atau internet.






0 komentar:
Posting Komentar